Festival DualTrack 2023

Festival Dual Track ini merupakan wadah bagi para siswa siswi yang telah mengikuti program pelatihan untuk menampilkan produk unggulan sekolah dan juga menunjukkan kemampuan keterampilannya baik dalam bidang, Tata Boga, Fashion  tata busana, Multimedia dan grafis dan juga keterampilan digital lainnya. 


Apresiasi Trainer dan Kelompok Usaha Siswa

Penghargaan diberikan kepada Trainer dan KUS yang membangun produk sesuai dengan topik keterampilan Tata Boga, Tata Busana, Kecantikan dan Multimedia